Macam - macam Format teks HTML :
1.Menebalkan huruf,memiringkan huruf,menggaris bawahi :
-tag <b> digunakan untuk memberikan efek cetak tebal pada teks .
-tag <i> memberikan efek cetak miring .
-tag <u> memberikan garis bawah pada suatu teks .
<HEAD>
<TITLE>Ini
Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<B>Petuah Mbah
Boedy</B><BR>
<I>Setiap
permasalahan hidup</I><BR>
<U>Pasti selalu
ada jalan keluarnya</U>
<BR>
<B><U>Yang
penting adalah</U><BR>
<I>Selalu
perpikiran terbuka</I></B>
</BODY>
</HTML>
2.Membesar dan mengecilkan teks
Pada dokumen HTML tag
<BIG> digunakan untuk mencetak teks dengan ukuran yang lebih besar
sedangkan tag <SMALL> digunakan untuk mencetak teks dengan ukuran yang lebih kecil.
sedangkan tag <SMALL> digunakan untuk mencetak teks dengan ukuran yang lebih kecil.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<SMALL>Dari kecil</SMALL><BR>
Lalu menjadi sedang<BR>
<BIG>Dan akhirnya Menjadi besar</BIG>
</BODY>
</HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<SMALL>Dari kecil</SMALL><BR>
Lalu menjadi sedang<BR>
<BIG>Dan akhirnya Menjadi besar</BIG>
</BODY>
</HTML>
3.Sub-script,Super-script,Efek coretan dan efek mesin tik
-tag
<SUB> digunakan untuk memberikan efek subscript pada suatu teks.
-tag <SUP> digunakan untuk memberikan efek superscrip pada suatu teks.
-tag <TT> digunakan untuk memberikan efek mesin ketik pada suatu teks.
-tag <DEL> digunakan untuk memberikan efek coretan pada suatu teks.
-tag <SUP> digunakan untuk memberikan efek superscrip pada suatu teks.
-tag <TT> digunakan untuk memberikan efek mesin ketik pada suatu teks.
-tag <DEL> digunakan untuk memberikan efek coretan pada suatu teks.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Percobaan yang <DEL>salah</DEL><BR>
<TT>Senyawa dan Satuan</TT><BR>
H<SUB>2</SUB>SO<SUB>4</SUB><BR>
Satuan Luas adalah
meter<SUP>2</SUP><BR>
Satuan Volume adalah
meter<SUP>3</SUP><BR>
</BODY>
</HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Percobaan yang <DEL>salah</DEL><BR>
<TT>Senyawa dan Satuan</TT><BR>
H<SUB>2</SUB>SO<SUB>4</SUB><BR>
Satuan Luas adalah
meter<SUP>2</SUP><BR>
Satuan Volume adalah
meter<SUP>3</SUP><BR>
</BODY>
</HTML>
4.Teks pre Format
Tag <PRE> pada
dokumen HTML digunakan untuk melakukan preformat
terhadap dokumen
HTML. Artinya teks yang akan ditampilkan akan sama keadaannya seperti yang tertulis pada kode
HTML nya.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<PRE>
Mbah Boedy melakukan pengembaraan
ke Bumi Parahyangan
untuk menambah wawasan dan kesaktian
</PRE>
</BODY>
</HTML>
5.Acronym
Tag <ACRONYM> pada dokumen HTML digunakan untuk memberi keterangan tambahan terhadap
suatu istilah ataupun singkatan yang ditampilkan yang disertakan pada atribut TITLE.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Mbah Boedy sangat mendukung<BR>
upaya pemberantasan<BR>
<ACRONYM TITLE="Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme">KKN</ACRONYM>
</BODY>
</HTML>
6.TAG FONT
Pada dokumen HTML, tag <FONT> digunakan untuk mengubah jenis huruf, ukuran huruf, dan
mengganti warna huruf.
Untuk mengubah jenis huruf diatur dengan menggunakan atribut FACE, untuk mengubah ukuran
huruf diatur dengan menggunakan atribut SIZE, dan untuk mengubah warna huruf diatur dengan
menggunakan atribut COLOR.
Ukuran huruf terkecil adalah 1 dan ukuran terbesar adalah 7.
terhadap dokumen
HTML. Artinya teks yang akan ditampilkan akan sama keadaannya seperti yang tertulis pada kode
HTML nya.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<PRE>
Mbah Boedy melakukan pengembaraan
ke Bumi Parahyangan
untuk menambah wawasan dan kesaktian
</PRE>
</BODY>
</HTML>
5.Acronym
Tag <ACRONYM> pada dokumen HTML digunakan untuk memberi keterangan tambahan terhadap
suatu istilah ataupun singkatan yang ditampilkan yang disertakan pada atribut TITLE.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Mbah Boedy sangat mendukung<BR>
upaya pemberantasan<BR>
<ACRONYM TITLE="Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme">KKN</ACRONYM>
</BODY>
</HTML>
6.TAG FONT
Pada dokumen HTML, tag <FONT> digunakan untuk mengubah jenis huruf, ukuran huruf, dan
mengganti warna huruf.
Untuk mengubah jenis huruf diatur dengan menggunakan atribut FACE, untuk mengubah ukuran
huruf diatur dengan menggunakan atribut SIZE, dan untuk mengubah warna huruf diatur dengan
menggunakan atribut COLOR.
Ukuran huruf terkecil adalah 1 dan ukuran terbesar adalah 7.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Ini tanpa efek FONT<BR>
<FONT FACE="ARIAL" SIZE="5" COLOR="RED">
Ini dengan efek FONT
</FONT>
</BODY>
</HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Ini tanpa efek FONT<BR>
<FONT FACE="ARIAL" SIZE="5" COLOR="RED">
Ini dengan efek FONT
</FONT>
</BODY>
</HTML>
7.Basefont
Pada dokumen HTML tag <BASEFONT> digunakan untuk mengatur default font pada suatu halaman.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<BASEFONT FACE="VERDANA" SIZE="2" COLOR="GREEN">
Ini menggunakan efek default<BR>
<FONT FACE="ARIAL" SIZE="5" COLOR="RED">
Ini dengan efek FONT<BR>
</FONT>
Kembali ke default
</BODY>
</HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<BASEFONT FACE="VERDANA" SIZE="2" COLOR="GREEN">
Ini menggunakan efek default<BR>
<FONT FACE="ARIAL" SIZE="5" COLOR="RED">
Ini dengan efek FONT<BR>
</FONT>
Kembali ke default
</BODY>
</HTML>
8.Karakter Khusus
Beberapa karakter khusus
pada dokumen HTML tidak dapat ditampilkan secara langsung pada web
browser, contohnya karakter < atau > tidak dapat ditampilkan secara langsung karena karakter tersebut
termasuk dalam karakter khusus dalam tag HTML.
Untuk itu dibutuhkan cara penulisan yang khusus pula.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<FONT SIZE="6">
©
®
&
×
÷
<
>
½
</FONT>
</BODY>
</HTML>
browser, contohnya karakter < atau > tidak dapat ditampilkan secara langsung karena karakter tersebut
termasuk dalam karakter khusus dalam tag HTML.
Untuk itu dibutuhkan cara penulisan yang khusus pula.
<HTML>
<HEAD>
<TITLE>Ini Judul</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<FONT SIZE="6">
©
®
&
×
÷
<
>
½
</FONT>
</BODY>
</HTML>
Silahkan berkomentar yang baik dan menarik sesuai dengan isi konten.
Komentar yang tidak diperbolehkan :
1. Berbau penghinaan SARA & PXXN
2. Komentar dengan Link hidup ( akan dianggap spam )
3. Komentar tidak nyambung dengan isi postingan
EmoticonEmoticon